Telah dilakukan pengolahan data hasil pengukuran medan maget total di daerah Gunung Dieng, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah. Pengolahan dilakukan dengan pemisahan anomali medan magnet regional dan anomali mdan magnet residual menggunakan pengolahan moving avarage.