Pada Juni - Juli 1998 terjadi peningkatan aktifitas kegempaan di G. Papandayan, rata-rata terekam 4 gempa vulkanik per hari. Selama periode peningkatan tersebut sebanyak 7 stasiun perekam gempa digital disebar sekitar G. Papandayan. Sebanyak 60 gempa vulkanik dapat di tentukan lokasi sumber gempanya menggunakan metode Geiger.
Dalam penelitian ini sebanyak 316 sumber gempa vulkanik atau mikroseismik (m
Metoda tomografi yang telah berhasil digunakan untuk mengungkap citra struktur litosfer bumi yang menujam ke dalam lapisan mantel menggunakan gelombang gempa bumi tektonik global dicoba diterapkan di daerah yang lebih kecil yaitu daerah gunungapi.
Dalam penelitian ini tomografi seismik gunungapi ini data waktu tiba gelombang P dan waktu tiba gelombang S digunakan untuk mencitrakan struktur bawah permukaan Gunung Guntur.
Gunungapi Guntur terletak di Garut, Jawa Barat, Indonesia. Letusan terakhir terjadi pada tahun 1847. Karena Gunung GUntur berada dekat dengan daerah yang populasinya padat di Garut, diperlukan mitigasi bencana gununga[i. Dalam penelitian ini, kami melakukan penentuan struktur kecepatan seismik 3D yagn berasal dari inversi tomografi.
Kami mengestimasi struktur kecepatan tiga dimensi gelompabng P (Vp), kecepatan gelombang S (Vs) serta rasio Vp/Vs di bawah permukaan Gunung Sinabung, Kabupaten Karo, Sumatera Utara. Gunung Sinabung termasuk ke adalam tipe B, yaitu gunungapi yang tidak ada aktivitas vulkanik lebih dari 400 tahun. Aktivitas kegempaan Gunung Sinabung mengalami peningkatan kembali pada Juli 2013, diikuti serangkaia…