Pada saat ini kegiatan pembangunan Khususnya dari sektor pertambangan diarahkan ke wilayah Indonesia bagian timur. hal tersebut dikarenakan potensi sumberdaya di wilayah ini masih banyak yang belum diketahui.
Pasir kuarsa merupakan salah satu bahan galian yang cukup melimpah di
Indonesia. Hal ini dimungkinkan akibat kondisi Indonesia yang hampir
setengahnya berupa batuan beku asam sebagai sumber pembentuk bahan galian
tersebut. Pasir kuarsa banyak ditemukan pada daerah pesisir sungai, danau,
pantai dan sebagian pada lautan yang dangkal. Mineral ini memeg…
Edisi
-
ISBN/ISSN
-
Deskripsi Fisik
56 Halaman, Daftar Tabel , Daftar Gambar, Daftar L
Peningkatan pembangunan industri pada saat ini merupakan hal yang menyebabkan meningkatnya kebutuhan bahan galian industri. Sehubungan dengan hal tersebut maka untuk memenuhi penyediaan bahan baku yang sangat diperlukan dalam industri perlu dilakukan peningkatan penyelidikan yang berhubungan dengan endapan mineral industri.
Penyelidikan ini dimaksudkan untuk mengumpulkan data geologi daerah tersebut yang dapat disajikan kedalam peta hasil penyelidikan skala 1:25.000 dengan tujuan mengetahui lebih lanjut keterdapatan endapan bahan galian toseki, keterdapatan batumulia serta bahan galian industri lainnya.