Daerah penyelidikn termasuk dalam wilayah Kec. Sei Hanyu, Kabupaten Kapuas, Kalimantan Tengah. Litologi daerah taran di dominasi oleh bantuan tufa andestitik formasi sian berumur oligosen Akhir-iosen Awal (KIGAM'99), yang telah di terobos oleh andesit profir sehingga mengakibatkan terjadi ubahan argilik, silisifikasi dan piritisasi dan mineralisasi …
Identifikasi alterasi di lapangan sangat penting untuk menentukan zona mineralisasi endapan bijih. Jenis alterasi di lapangan dapat diketahui dengan mengidentifikasi mineral-mineral ubahan. jenis mineral-mineral ubahan secara cepat dan mudah dapat sitentukan dengan menggunakan PIM.