Latar Belakang
Krisis ekonomi saat ini telah memaksa pemerintah untuk tetap menyediakan subsidi bahan bakar minyak sebesar kurang dari 27,5 Triliun pada APBN TA 1998/1999, untuk memenuhi kebutuhan bahan bakar dalam negri dengan tingkat harga yang wajar serta terjangkau oleh masyarakat (Data Dep. Keuangan RI, 1998).
Batubara sebagai salah satu pilihan energi pengganti minyak bumi terdapat hampir di seluruh kawasan di Indonesia,guna memenuhi batubara secara berkesinabungan perlu di adakan eksplorasi terhadap daerah-daerah yang secara geologi diketahui mengandung formasi pembawa batubara.