Maksud/Tujuan Penyelidikan
Penyelidikan ini bertujuan untuk mengetahui penyebaran endapan batubara didaerah Napal Putih dan daerah Lubuk Sumpit, Kecamatan Ketahun, Kabupaten Bengkulu Utara. Disamping itu untuk mengetahui pula mutu/kualitas batubara tersebut serta kemungkinannya untuk pengusahaan selanjutnya.
Penyelidikan bahan galian berlokasi didaerah pondokbaru didasarkan atas adanya informasi penemuan areal bahan galian batubara yang dilaporkan oleh kepala desa pondok baru, kecamatan muko-muko utara, Kabupaten Bengkulu Utara.Arela bahan galian yang dilaporkan kepala desa setempat dengan adanya informasi tersebut maka seksi sumberdaya mineral melakuka…
Maksud melakukan inventarisasi bahan galian didaerah Kecamatan Muko-Muko Selatan yaitu melakukan pendataan pendahuluan ke lokasi terdapatnya endapan bahan galian tambang tanpa terkecuali diseluruh kecamatan Muko-Muko Selatan. Tujuannya agar hasil inventasrisasi bahan galian yang terdapat di daerah tersebut didapatkan data yang pasti dan kongkrit, s…
Dengan meningkatnya pembangunan segala bidang telah mengakibatkan penggunaan air semakin meningkat dan sebagai akibat perkembangan tersebut, berpengsruh pula terhadap pemenuhan kebutuhan masyarakat akan air terutama air bersih baik untuk keperlusn sehari-hari maupun untuk keperluan pertanian, perindustrian, pariwisata dan lain-lain.
Edisi
-
ISBN/ISSN
-
Deskripsi Fisik
33 halaman, tidak berwarna, bergambar, cover berwa
Pelaksanaan Program Bimbingan Pertambangan dilakukan di desa Talangbalai Baru,Kecamatan Tanjung Baja Kabupaten Ogan Komeran Ilir(OKI).
Tim Bimbingan Pertambangan melakukan kegiatannya di wilayah SIPD PD.Bende Seguguk SK Bupati No. 11/Kep/IX/82 tanggal 18 Januari 1982,untuk bahan galian pasir dan kerikil
Edisi
-
ISBN/ISSN
-
Deskripsi Fisik
Warna : Coklat Halaman : 32
Judul Seri
LAPORAN BIMBINGAN PERTAMBANGAN DI KABUPATEN OGAN KOMERING ILIR PROPINSI SUMATRA SELATAN