Daerah penyelidikan secara admnistratif termasuk dalam wilayah Kabupaten Halmahera Timur, Provinsi Maluku Utara dengan luas penyelidikan sekitar ± 1300 km 2 Pengolahan geokimia dilakukan dengan analisis statistika yang kemudian dimodelkan dengan menggunakan system informasi geografis. Analisis statistik yang digunakan merupakan analisis unsur tung…
Daerah Gunung Botak dan Gogrea di Kecamatan Waeapo, Kabupaten Buro, Provinsi Maluku. merupakan salah satu daerah yang terindikasi memiliki potensi mineralisasi emas.
lndikasi mineralisasi di daerah • Gunung Botak ditunjukkan oleh adanya
batuan yang mengalami ubahan argilik, didominasi oleh mineral lempung, serisit, dan limonit. Hasil pendulanga…
Secara administratif daerah penyelidikan mineral logam dasar dan logam mulia terletak di Kecamatan Dolok Sigompulon dan Kecamatan Dolok, Kabupaten Padang Lawas Utara, Provinsi Sumatera Utara. Metodologi yang dilakukan adalah studi geokimia batuan, tanah dan pengamatan geologi semi detail.
Dalam industri pengolahan mineral, pembebasan mineral adalah keterlibatan yang paling
penting karena dapat meningkatkan kemurnian mineral. Namun, jika kita dapat memulai retakan mikro
dalam potongan batu sebelum operasi ini, itu akan lebih ekonomis. Oleh karena itu, ada tren di dunia
untuk menyelidiki metode yang kurang memakan energi untuk menyebar…
Daerah prospeksi secara administratif termasuk kedalam Kecamatan
Ketungau Hulu Kabupaten Sintang Provinsi Kalimantan Barat. Secara geografis
terletak diantara titik koordinat 111°28’28,32” - 111°35’7,84” Bujur Timur dan
0°47’19,34” - 0°53’38,64 Lintang Utara. Secara geologi daerah penyelidikan dari
batuan tertua tersusun atas batu…