Batubara humik sebagai sumber minyak bumi, tampaknya masih menjadi bahan perdebatan geologis, meskipun pengetahuan yang mengiringinya terus berkembang. Diketahui selain liptinit, vitrinit perhidrous juga memiliki potensi menghasilkan cairan hidrokarbon sejalan dengan proses pembatubaraan. Beberapa liptinit, khususnya alginit,kutinit,dan suberinit m…
Bauksit terbentuk dari batuan sedimen yang mempunyai kadar Al Nisbi tinggi, kadar Fe rendah dan kadar kwarsa (Si02) rendah). Batuan yang memenuhi persyaratan itu diantaranya adalah Seinit dan Nefelin yang berasal dari batuan beku batu lempung, lempung dan serpih. Batu-batuan diatas akan mengalami proses laterisasi yaitu proses yang terjadi karena pe…
Endapan timah sekunder banyak tersebar dan ditambang di wilayah Kabupaten Belitung Timur namun belum jelas dari mana sumber potensial cebakan timah primernya. Survei geofisika dengan metoda polarisasi terimbas (IP) dan magnetik di daerah tersebut menghasilkan beberapa anomali mengindikasikan adanya terobosan batuan granit yang diduga sebagai sumber …
Penelitian dengan menggunakan metode polarisasi terinduksi telah dilakukan di daerah Olat Tanah Merah - Plampang, Kabupaten Sumbawa, Provinsi Nusa Tenggara Barat. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sebaran dan potensi zona urat kuarsa yang diduga mengandung mineralisasi emas di bawah permukaan. Pengukuran metode polarisasi terinduksi…
Penelitian geokimia batulempung telah dilakukan pada Formasi Cinambo di wilayah Kabupaten Sumedang, dengan tujuan untuk mengetahui karakter batuan induk dan biomarker ekstrak batuan serta hubungannya dengan rembesan minyak di daerah Majalengka. Metode yang dilakukan adalah penelitian lapangan dan analisis laboratorium yang meliputi analisis Total Or…