Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 Dosis Lanjutan (Booster)

aksinasi Covid-19 dosis lanjutan (Booster) telah digelar pada Selasa, 22 Februari 2022 di lingkungan Badan Geologi, dengan melibatkan sekitar 800 penerima vaksin.

Bekerjasama dengan Kesdam Siliwangi, Jawa Barat vaksinasi ini melibatkan belasan petugas medis dan puluhan petugas dari lingkungan Badan Geologi.

Dengan banyaknya petugas medis tersebut tentunya akan memperlancar jalannya vaksinasi dan tidak terjadi penumpukan peserta vaksinasi.

Dalam pantauan dilapangan, Sekretaris Badan Geologi, Ediar Usman menyampaikan ucapan terimakasih kepada Tim dari Kesdam Siliwangi dan para petugas medis yang telah bekerjasama dengan Badan Geologi untuk percepatan vaksinasi ke 3 (Booster) di lingkungan Badan Geologi.

Acara yang digelar sejak pukul 07.00 dan berakhir pada 16.00 WIB

Ikuti Berita Kami